Beredar rumor tentang ponsel Mi 5.dan muncul foto ponsel Mi 5 ini Dilansir dari laman phone arena (11/12/2015), sebuah foto xiaomi Mi 5 diupload ke laman Weibo. Dari foto tersebut, ponsel Xiaomi mi 5 ini memiliki bezel tipis dan dari poto tersebut pula terlihat ponsel xiaomi mi 5 ini meiliki tombol home. tombol home yang di usung xiaomi mi 5 yang membedakan dari seri sebelumnya Ponsel xiaomi Mi 5 akan memiliki tombol home fisik. Ini akan menjadi ponsel pertama Xiaomi mi 5 yang punya tombol fisik.
Bocoran dari foto tersebut memang Bukan dari sumber resmi, namun bocoran tersebut sangat mirip dengan bocoran yang selama ini beredar. Adanya tombol home seolah Kemungkinan tombol home ini digunakan untuk menempatkan sensor sidik jari. Kalo di lihat dari foto tersebut besar kemungkinan xiaomi mi 5 ni meiliki ukuran 5,2 inch
Untuk sfesifikasi, pernah disebutkan Xiaomi Mi 5 dibekali Dengan otak Snapdragon 820 dengan dua pilihan RAM 3GB dan 4GB. Demikian juga dengan kapasitas ruang penyimpanan, Xiaomi menyiapkan pilihan 32GB dan 64GB. Untuk di sisi Kamera belakangnya berukuran 21 megapixel, sementara di depan 8 megapixel.
Bagian bawah perangkat juga terlihat membawa speaker stereo dengan USB port, mungkin Type C. Semakin meyakinkan bahwa itu Mi 5 karena MIUI tampak berjalan di smartphone tersebut.
Meski Xiaomi belum mengonfirmasi tanggal perilisannya. dikabarkan akan diluncurkan pada awal Desember. Namun kemungkinan Mi 5 baru akan dirilis pada 21 Januari 2016. Hal ini dimungkinkan, pasalnya Xiaomi berencana memasarkan ponsel ini pada Februari.
0 Response to "Bocoran Xiaomi Mi 5"
Posting Komentar