Perusahaan asal tiongkok ZUK resmi mengenalkan Smartphone perdananya yaitu z1, Z1 punya hal yang marak dicari pengguna gadget saat ini, yakni ponsel berspesifikasi tinggi tanpa harus menguras kantong.
ZUK
Z1 memiliki layar 5.5 inci beresolusi 1080 x 1920 piksel dengan kerapatan
401ppi yang menjadikan tampilan layar terlihat natural dan menarik. Teknologi
BrightView 450nit memungkinkan tampilan terlihat jelas meski layar diterpa sinar
yang terang.
Untuk
dapur pacunya ZUK Z1 mengadopsi prosesor Qualcomm snapdragon 801 2,5 GHz,ZUK Z1 mengadalkan RAM 3GB dan64 GB ROM
sertaGPU adreno 330,
Untuk
sisi baterai ZUK Z1 menanamkan baterai dengan kapasitas besar, yakni
4100mAh.Dengan kapasitas sebesar ini dan dukungan fitur OTG (on-the-Go).
Untuk
pengambilan gambar ZUK Z1 Hadir dengan kamera utama 13MP dual-LED flash dan sensor Sony IMX214 CMOS dengan
aperture f/2.0 dan
kamera depan 8MP ZUK
Z1 mendukung dual 4G stM standby yang Memungkinkan pengguna dapat
bertukar otomatis sesui dengan kondisi jaringan.Smartphone ini luga mendukung
Jaringan Worldwide berbasis TDD-LTE maupun FDD LTE.
Fitur lain dari ZUK Z1 dilengkapi dengan teknologi sensor
sidik jari superior-sensor sidik jari FPC1155, yang mendukung kemampuan rotasi
kari 360 derajat dan memberikan waktu respon yang cepat
Untuk sisi OS ZUK Z1 dilengkapi dengan sistem operasi (OS)Cyanogen OS 12.1. Cyanogen OS 12.1 sendiri berbasis Android Lollipop yang diklaim telah dioptimalkan untuk urusan kinerja, konsumsi daya, keamanan dan privasi dan powerful dengan memungkinkan kustomisasi boot animasi.
0 Response to "Spesifikasi Lengkap ZUK Z1"
Posting Komentar